Ayo Nukoni Nggone Sedulure Dewe

KOMSOS.PURBOWARDAYAN – Umat gereja Katolik Santa Perawan Maria Regina Paroki Purbowardayan disuguhkan dengan pemandangan yang berbeda dari biasanya. Setiap setelah perayaan Ekaristi mingguan, baik itu hari Sabtu maupun Minggu, terdapat beberapa pengusaha yang menjajakan barang dagangannya di area Pendopo Darmoyuwono dan Teras Aula Ignatius. Kepala Bidang Kemasyarakatan, Pety Aryani mengatakan,...